Situs GeoJurnalisme yang mempublikasikan tulisan dan visualisasi isu lingkungan yang mencakupi isu kehutanan, kelautan, krisis iklim, keanekaragaman hayati, masyarakat, dan masalah lingkungan lainnya di Indonesia.
Pemerintah Kota Kendari dinilai tebang pilih dalam menegakkan Peraturan Daerah RTRW, yang menguntungkan pebisnis dan berdampak pada kerugian negara miliaran […]
Baca SelengkapnyaPenelitian menyebutkan Perairan Matras tercemar logam berat yang bersifat toksik dan karsinogenik. Merusak terumbu karang dan memaksa banyak nelayan mencari […]
Baca SelengkapnyaSemakin sempitnya ruang hidup karena deforestasi, mengakibatkan Orang Rimba makin rentan, termasuk dalam menghadapi ancaman penyakit zoonosis malaria. Pendekatan One […]
Baca SelengkapnyaWawancara The Society of Indonesian Environmental Journalists dengan sosok menginspirasi dan mendorong perubahan pada isu lingkungan dan perubahan iklim.
Pemerintah mulai menggeliatkan pembangunan kendaraan listrik di Indonesia. Keseriusan itu dituangkan dalam Peraturan Presiden Nomor 55 Tahun 2019 tentang Percepatan […]
Baca SelengkapnyaSIEJ – Investasi Hijau sebuah keniscayaan. Ancaman krisis iklim yang kian membawa dampak buruk, semua negara didorong untuk segera bertindak […]
Baca SelengkapnyaSejumlah pihak pesimis dalam waktu tiga tahun kita mampu mencapai target bauran energi baru dan terbarukan (EBT) sebesar 23 persen […]
Baca SelengkapnyaKegiatan dan informasi isu lingkungan terkini dari The Society of Indonesian Environmental Journalists dan stakeholder.
SIEJ – Triliunan rupiah uang negara yang selama ini mengucur untuk subsidi energi, ternyata banyak menguntungkan para pengusaha. Subsidi Bahan […]
Laporan terbaru berjudul Do Not Revive Coal, yang diterbitkan lembaga Think Tank Carbon Tracker Initiative menyebutkan, Indonesia dan empat negara lainnya menjadi ancaman […]
Masyarakat Jurnalis Lingkungan Indonesia (SIEJ) dan Yayasan EcoNusa menggelar Kelas Belajar Journalist Fellowsea “Menjaga Laut dengan Jurnalisme Data”, sejak Maret […]
Program untuk mendorong jurnalis dan media pada peliputan lingkungan yang kritis, berdampak dan berpihak kepada kebenaran
Akun Youtube The Society of Indonesian Environmental Journalists (SIEJ)